KABAR JOGLOSEMAR - Minecraft Pocket Edition merupakan salah satu serial game buata Mojang Studios.
Kini Minecraft Pocket Edition telah mencapai seri 1.19 dengan berbagai pembaruan atau update menarik yang belum pernah ada.
Adapun update terbaru dilakukan pada 5 Juli 2022. Simak informasi link download Minecraft Pocket Edition seri 1.19.10.03 terbaru.
Baca Juga: Download di Sini! Game Online Stumble Guys 0.39 GRATIS yang Viral di TikTok, Bisa Mabar 32 Pemain
Minecraft Pocket Edition merupakan versi Game Open World Sandbox yang rilis pada 16 Agustus 2011 untuk iOS, Android, Windows 10, Fire OS, Windows Phone serta Windows 10 Mobile.
Sebelumnya, seri 1.19 dirilis dengan update yang dikenal The Wild Update. Ada bioma baru dan monster-monster baru.
The Wild Update hadir untuk Minecraft: Bedrock Edition di Xbox, PlayStation, Nintendo Switch, iOS, Android dan Windows.
Baca Juga: KLIK DI SINI, Update Minecraft 1.19.10.03 The Wild GRATIS di HP Android yang Legal dan Aman
Selain itu, update terbaru itu juga hadir untuk Minecraft: Java Edition hingga Minecraft Bedrock Edition di Windows, macOS serta Linux.

0 Response to "Download di Sini Minecraft Pocket Edition 1.19 Update Juli 2022, Gratis dan Resmi untuk Android - Kabar Joglo Semar - Kabar Joglo Semar"
Posting Komentar